Doa Nabi menyambut bulan Ramadhan

Doa Nabi SAW menjelang puasa atau menyambut bulan Ramadhan adalah "Allahumma ahillahu 'alayna bilyumni wal iman, wassalamati, wal islam". 
Artinya, 
"Ya Allah, tampakkanlah bulan itu kepada kami dengan membawa keberkahan dan keimanan, keselamatan dan Islam". 
Doa ini dibaca saat melihat hilal atau akan masuk bulan Ramadhan. 
Doa ini diriwayatkan oleh Abdullah bin Umar dalam Hadits Riwayat Tirmidzi nomor 3451. 

Komentar